Perintah-perintah dasar Linux
List Perintah Dasar Linux Yang Wajib Diketahui man <perintah> untuk meilhat panduan Melihat kegunaan dari perintah (melihat buku manual dari sebuah program). Contohnya seperti | $ man apt | akan menampilkan manual penggunaan dari program apt . <perintah> –help untuk panduan ringkas Hampir sama kegunaannya dengan man , akan tetapi hasil yang dimunculkan lebih ringkas daripada menggunakan perintah man. sudo untuk super user Menjalankan program sebagai user root atau super user . ls untuk melihat direktori Melihat daftar file & folder yang ada direktori pada saat itu, contohnya | $ ls /var/lib | digunakan untuk melihat apa saja yang ada pada folder lib . cd untuk masuk ke direktori Masuk ke direktori yang diinginkan, contohnya seperti | $ cd /home/ | untuk menjadikan folder home sebagai direktori pada saat itu. mkdir <nama folder> untuk membuat folder Membuat folder pada direktori kerja pada saat itu. pwd untuk melihat direktori aktif Melihat di